PELANTIKAN CPNS TAHUN 2021 DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KABUPATEN SERANG

27 Desember 2022 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Serang telah melaksanakan pelantikan CPNS untuk tahun 2021 yang dilaksanakan di Ruang Aula Rapat Bidang Bina Marga yang dilaksanakan secara virtual dengan aplikasi video konferensi. Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan CPNS ini dilaksanakan di Pendopo kantor Bupati Kabupaten Serang. Acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah PNS dipimpin langsung oleh Bupati Kabupaten Serang dan dimulai pembacaan doa selanjutnya menyanyikan lagu Indonesia Raya.
Selamat untuk para CPNS yang sudah dilantik dan menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan bertugas di Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Serang,semoga bisa berkontrobusi/berpartisipasi dan bertanggung jawab penuh dalam menjalankan tugas di Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Serang


Identitas Website

Nama Website : DPUPR Kabupaten Serang
Email : [email protected]
URL : [email protected]
No. Telepon : (0254) 200363
Alamat : Jalan Sama'un Bakri

Map Location